Berubah arah, rupiah berakhir melemah tipis ke Rp 14.035 per dolar AS
PT KP PRESS - Laju penguatan nilai tukar rupiah dua hari terhenti pada perdagangan, Selasa (29/10). Mengutip Bloomberg, rupiah pasar spot pada level Rp 14.035 per dolar AS atau melemah tipis 0,05% dari sesi sebelumnya. KONTAK PERKASA FUTURES - Mata uang Garuda berbalik arah di menit-menit penutupan perdagangan. Ada dua mata uang Asia Tenggara lainnya yang juga melemah yakni dolar Hong Kong ke 7,8402 atau 0,01% dan dolar Singapura ke 1,3634 atau 0,09%. PT KONTAK PERKASA - Padahal, sebagian besar mata uang regional pada laju penguatan di tengah harapan kesepakatan perjanjian dagang Amerika Serikat (AS)-China. PT KONTAK PERKASA FUTURES - Meski demikian, pasar kini juga tengah menanti hasil Federal Open Market Committee (FOMC) pekan ini. Meski pasar cenderung hati-hati melihat peluang pemangkasan suku bunga The Fed. Source : kontan.co.id